Berawal dari suatu pertemanan di Institut Kesenian Jakarta (IKJ), terbetuklah band dengan nama VEGAN. Mereka menyebut aliran musiknya adalah “Powerpop8-bit” dan keunikan dari band ini adalah VEGAN menggunakan sebuah alat permainan anak-anak, yaitu Game Boy untuk menghasilkan suatu nada dengan bunyi khas dari alat tersebut.
VEGAN terdiri dari Firly (vocal & Gitar), Reza (Bass), Rama (Synthesizer) dan Jagat (Drum). VEGAN sebutan lain dari VEGIE atau VEGETARIAN. Bukan berarti band ini Vegetarian, tapi maksud dan tujuan dari nama VEGAN sendiri adalah untuk mengajak penggemar pada khususnya dan penggemar music pada umumnya, perpola hidup sehat dengan mengkonsumsi sayur-sayuran dan buah-buahan serta menjauhi narkotika dan obat-obat terlarang.
”Hey Monster” merupakan single perdana dari VEGAN yang sedang mempersiapkan album yang akan di-rilis pada tahun 2011 ini. Lagu dan aransemen music “Hey Monster” dibuat oleh VEGAN sendiri.
Video Klip “Hey Monster” dibuat dengan konsep green screen yang di-isi oleh berbagai animasi yang colorful dan fresh serta enak dilihat oleh mata, untuk video klip VEGAN ini telah di upload di Youtube dan sudah ribuan mata yang akses di link http://www.youtube.com/watch?v=QQuGIUy-vh0 atau http://www.youtube.com/watch?v=Qh8EhSOMSRA
VEGAN hadir untuk meramaikan industry music Indonesia dengan konsep music yang fresh dan catchy yang siap meramaikan event teman-teman semua.
Salam Musik Indonesia
+
Update Schedule Vegan “Powerpop8-bit” : May – Juli 2011
MAY
*27 - Interview + Unplugged di Green Radio Jakarta
* 28 - Prambors Concept Store Jam 1 Siang
* 28 - HUT PJTV Bandung Jam 9 Malam
* 30 - Interview Radio Bandung (PRO2 FM, Shinta FM, CBL FM, RAKA FM, Auto Radio FM)
* 31 - Akustik 99ers di Dago Plaza & interview Radio Bandung ( Paramuda, Urban Radio, 99'ers, Sonata SE, Mara FM ).
JUNI
* 02 - Honda di Cempaka Mas w/ The Banery.
* 04 - Perpisahan SMP 47 Bandung.
* 09 - Derings TransTV
* 11 - Guitar Hero - HAI di Pondok Indah
* 12 - Serang Acara Telkomsel
* 19 - Stand Honda PRJ
* 25 - Tangerang Sound of Solidarity w/ PWG
JULI
* 10 - PRJ di Panggung Utama w/ J-Rocks.
Kode RBT Vegan “Hey Monster”
Telkomsel - 0312180 | Flexi - 0312180 | Esia - 0312180 | Three – 0312180 | Axis - 0312180 | Ceria - 0312180 | Indosat - 0636955 | XL - 10129754 | Smart - 9312180
IBENK | Aquarius Musikindo
Kunjungi dan Gabung: http://www.aquarius-musikindo.com
GSM 3G: 081807922508 | 081210183939
Blackberry: 23046683
Tidak ada komentar:
Posting Komentar